Untuk menurunkan berat badan hingga mencapai berat badan ideal bisa dilakukan dengan banyak cara, mulai dari diet ketat sampai olahraga rutin. Namun ada juga cara yang tidak membuat anda sengsara. Selain menjaga pola makan yang baik, anda dianjurkan untuk mengonsumsi buah-buahan yang dinilai efektif untuk membantu menurunkan berat badan. Ada beberapa buah yang bisa anda pilih untuk membantu program menurunkan berat badan, diantaranya adalah :
1. Alpukat
Buah alpukat kaya akan asam lemak omega 9, lemak alami yang juga terdapat pada minyak zaitun. Buah yang teksturnya mirip mentega ini dapat menyuplai energi lebih cepat karena mampu meningkatkan metabolisme tubuh. Anda bisa mengonsumsinya sebagai jus tanpa gula, atau langsung dikonsumsi begitu saja.
2. Kelapa
Kelapa mengandung trigliserida yang dapat meningkatkan metabolisme tubuh dan fungsi hati hingga 30 persen. Daging kelapa muda bisa membuat perut terasa penuh, jadi mencegah nafsu makan yang berlebihan.
3. Lemon
Lemon diketahui merupakan salah satu buah yang dapat menghilangkan racun dalam tubuh (detoksifikasi). Lemon juga bisa meningkatkan metabolisme tubuh secara cepat. Selain itu, lemon memiliki menafaat untuk menjaga kesehatan hati. Hal itu membuat tubuh jadi lebih mudah dalam mencerna dan membakar lemak.
4. Jeruk
Jeruk dinilai cukup efektif untuk menurunkan berat badan. Hal ini berdasarkan sebuah penelitian di Universitas Johns Hopkins, menemukan bahwa wanita yang mengonsumsi jeruk setiap hari, mengalami penurunan berat badan hingga rata-rata 10 kg dalam 13 minggu. Para wanita yang diteliti tidak mengubah apapun termasuk gaya hidup dan pola makan mereka.
5. Tomat
Tomat kaya akan vitamin C dan mengandung lycopenen fitokimia yang dapat merangsang asam amino agar mempercepat pembakaran lemak di dalam tubuh.
Baca juga:
Tips Cara Diet Sehat Secara Alami
Cara Penurunkan Berat Badan dengan Cepat
Cara Melangsingkan Badan Secara Alami yang Aman
Cara Menurunkan Berat Badan Secara Alami
Terpopular
-
Perhatikan 9 Gambar Berikut : Silahkan di Share semoga Bermanfaat................................................
-
Buah nanas memiliki kandungan banyak vitamin, serat serta mineral yang baik untuk tubuh. Bahkan juga buah nanas juga dapat ditambahkan dal...
-
Banyak sekali orang yang mau mempunyai berat badan yang ideal, atau mereka yang obesitas mau menurunkan berat badannya. Tetapi kadang-kadan...
-
Penyakit gula darah atau biasa dikenal yaitu diabetes militus merupakan istilah yang mengacu dengan tingkat glukosa di dalam darah. Apabila...
-
Sudah akrab mendengar tanaman petai cina ? Yups, petai cina (Leucaena leucocephala) adalah tumbuhan yang memiliki batang pohon keras dan ber...
Categories
- Amandel
- Ambeien
- anyang-anyangan
- asma
- Buah Untuk Obat
- Cara Tradisional
- Darah Rendah
- Darah Tinggi
- Depresi
- Diare
- Diet Sehat
- Flu
- Ginjal
- Golongan Darah
- Gula Darah
- Haid
- Jerawat
- Kanker
- Kanker Payudara
- Kecantikan Wajah
- kesehatan
- Kesehatan Anak
- Kesehatan Kulit
- Kesehatan Tulang
- kolesterol
- Komedo
- Lain-lain
- Makanan Sehat
- Menstruasi
- Obat Aids (HIV)
- Obat Alami
- Obat Asam Urat
- Obat Batuk
- Obat Diabetes
- Obat Herbal
- Obat Keputihan
- Obat Sakit Gigi
- Obat Sakit Lambung
- Obat Sakit Mata
- Obat Tradisional
- Pencernakan
- Penurun Berat Badan
- Penyakit Dalam
- Penyakit Ginjal
- Penyakit Jantung
- Penyakit Kulit Panu
- Penyakit Liver
- Penyakit Malaria
- Penyakit Paru Paru
- Penyakit Usus Buntu
- Perawatan Gigi
- Perawatan kaki
- Perawatan Kulit
- Perawatan Rambut
- Perawatan Wajah
- Sakit Kepala
- Stres
- Stroke
- Tips
- Tumor
Komentar Baru
Powered by Blogger.
0 komentar:
Post a Comment
"Terima kasih telah berkunjung ke blog saya, silahkan berkomentar dengan sopan"